Konfigurasi VPN Server Windows Server 2012

Gambar
Konfigurasi VPN Server Windows Server 2012 Halo teman teman kali ini saya akan memberi tahu cara konfigurasi VPN server pada windows server 2012, Untuk kalian yang belum tahu apa itu vpn berikut merupakan sedikit penjelasan tentang vpn  Virtual Private Network (VPN) adalah sebuah teknologi komunikasi yang memungkinkan untuk dapat terkoneksi ke jaringan public dan menggunakannya untuk dapat bergabung dengan jaringan local. Dengan cara tersebut maka akan didapatkan hak dan pengaturan yang sama seperti halnya berada didalam LAN itu sendiri, walaupun sebenarnya menggunakan jaringan milik public A.INSTALASI VPN REMOTE ACCESS (SERVER MANAGER) 1. Buka server manager, Lalu klik Add roles and features  2. Klik next untuk memulai proses instalasi remote access nya  3. Pilih " Role based on feature-based installation ", Lalu klik next 4. Pilih menggunakan server kalian yang sesuai dengan network yang sudah kita siapkan sebelumnya.  5. Pilih Remote Access, Lalu klik next 6. Selanjutnya k

Konfigurasi DNS pada Windows Server 2012

Konfigurasi DNS pada Windows Server 2012
How to fix server licensing error Windows Server 2012 r2 ...
Assalamualakum kali ini saya kan memberikan tutorial "Konfigurasi DNS pada Windows Server 2012".DNS atau Domain Name System adalah sebuah standar teknologi yang mengatur penamaan publik dari sebuah situs website, atau juga bisa disebut dengan sebuah sistem yang menyimpan informasi tentang nama host atau nama domain dalam bentuk distributed database didalam jaringan komputer

Instalasi
1. Masuk server manager > manage > add roles and features.

2. Di bagian ini kita next saja.
 3. Pilih "role based or feature based installation".
4. Pilih " select a server from the server pool ". Dan pilih ip server yang sudah kita setting lalu klik next.
 5. Pilih DNS Server.
 6. Di bagian ini kita next saja
 7. Sama seperti sebelummnya bagian ini kita next saja.
 8. Klik install untuk menginstal dns servernya.
 9. Tunggu hingga proses selesai

Konfigurasi
Forward
1.  Masuk ke server manager, klik tools > DNS
 2. Klik kanan pada " Forward Lookup Zone " lalu pilih new zone.
 3. Selanjutnya kita klik next.
 4. Pilih yang "Primary Zone", Lalu klik next
 5. Masukkan domain kalian pada kolom "Zone name", Lalu klik next
 6. Disini terlihat bahwa zona yang ingin kita buat akan berupa file .dns, Lalu kita klik next saja.
 7. Matik Dynamic Updatesnya, Kemudian klik next.
 8. Maka konfigurasi yang sudah kita buat akan tampil, lalu kita klik finish
Reverse
1. Klik kanan pada " Reverse Lookup Zone " lalu pilih new zone.
 2. Kita klik next saja
 3. Pilih yang "Primary zone", Lalu klik next
 4. Pilih "IPv4 reverse lookup zone" karna kita menggunakn ipv4, Lalu kita kik next.
 5. Masukkan Network id nya dengan tiga oktat pertama, Selanjutnya klik next.
 6. Bisa dilihat disini bahwa konfigurasi yang kita lakukan akan membuat file seperti ini, Lalu klik next.
 7. Matikan Dynamiz updatesnya , Lalu klik next
 8. Disini terlihat konfigurasi yang sudah kita lakukan sebelumnya, jika sudah pasti tidak ada yang salah kita klik next.
 Membuat host (Forward Lookup zone)
1. Klik kanan pada domain kalian > New host
 2. Masukkan ip add server kalian lalu centang pada PTR Record nya > Add host.
 3. Berikut tampilan nslookupnya.

Sekian dari tutorial saya semoga bermanfaat bagi kalian semua hehe 😊..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konfigurasi Web Server Menggunakan Apache2

KONFIGURASI SHARE HOSTING PADA DEBIAN 9.0

Konfigurasi DHCP Dan IP STATIC Di Debian 9.5