Konfigurasi XRDP Pada Debian 9 + (CLI-->GUI)

Konfigurasi XRDP Pada Debian 9 + (CLI-->GUI)
Halo teman teman pada blog kali ini saya akan membahas bagaimana cara meremote debian menggunakan xrdp jika kalian belum tahu apa itu RDP, RDP (remote desktop protocol) adalah yang memungkinkan suatu os bisa menkontrol os lain yang berada dalam satu jaringan
Alat - alat yang dibutuhkan :
1.       Virtual box
2.       Debian 9 yang sudah di install di virtualbox
3.       Windows 


Settingan IP debian dan clientnya :
1.       Network adapter
2.       Ip debian(client)
3.       Ip windows

Langkah Langkah Instalasi :
1.       Pertama tama yang kalian harus lakukan adalah merubah debian ke gui terlebih dahulu(karna sebelummnya kita install tanpa menggunakan gui).
2.       Kalian masukkan terlebih dahulu cd debian yang ke 1.
3.       Lalu ketik “tasksel”.
4.       Kita kasih bintang “debian desktop environmentnya” lalu pilih oke.
5.       Tunggu proses penginstalan sampai selesai,dan jika sudah selesai maka virtual box merestart sendiri dan menampilkan tampilan seperti ini.
6.       Selanjutnya kita buka terminal lalu ketik ini “apt-get install xrdp tigervnc-standalone-server setelah itu klik enter.
7.       Jika penginstalan sudah selesai dan berhasil maka kita seharusnya bisa meremotnya.
8.       Setelah itu kita buka windows search “remote desktop connection” lalu buka.
9.       Masukkan ip debiannya,klik connect dan klik yes.
10.   Jika sudah masuk maka tampilannya akan seperti ini.
Untuk sessionnya kita pilh xvnc dan masukkan username,password debian kalian
Lalu klik oke.

11.   Jika sudah berhasil maka tampilannya akan seperti ini.

Konfigurasi XRDP Pada Debian 9 + (CLI-->GUI) Konfigurasi XRDP Pada Debian 9 + (CLI-->GUI) Reviewed by FaryzX on Maret 30, 2020 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.